HomeTrip PahawangPaket Murah Trip Tegal Mas dan Pahawang 1 Day 2 Islands

Paket Murah Trip Tegal Mas dan Pahawang 1 Day 2 Islands

Backpackerlampung.com | Paket komplit hemat dan murah Trip Pulau Tegal Mas dan Pahawang. Ekslusif 1 hari dapat 2 pulau.

Tentunya sudah tidak asing lagi di telinga kalian tentang pulau Tegal Mas ataupun Pahawang, Karena kedua pulau ini sama-sama terletak di Teluk Pandan Kabupaten Pesawaran Lampung. Pulau Tegal mas yang terletak di desa Gebang, sedangkan Pulau pahawang terletak di desa punduh pidada Kabupaten Pesawaran, Lampung.

Karena letak pulau tegal mas dan pahawang yang tidak terlalu jauh Backpacker Lampung menawarkan paket ekslusif 1 Hari 2 Pulau

Paket Trip Tegal Mas dan Pahawang 1 Hari 2 Pulau

Fasilitas yang di dapat peserta Trip :
– Kapal Eksplore Pulau Full Trip
– Makan 1x
– Air Mineral
– Alat Snorkeling: (Mask, Snorkel)
– Life jacket (Pelampung)
-Tiket masuk pulau
– Tiket spot snorkling
– P3K
– Tour Guide
– Dokumentasi Underwater
– Dokumentasi Darat ( SLR / Mirroles )

Tidak Termasuk :
– Biaya tiket kereta, tiket pesawat & Kendaraan antar jemput menuju titik kumpul
– Ruang Ganti
– Kamar Bilas
– Makan diluar jadwal
– Memory / Flashdisk
– Parkir mobil

List Harga Private Trip Tegal Mas dan Pahawang

Paket Private Trip Tegal mas dan pahawang (Meeting Point Dermaga IV Ketapang Pesawaran Lampung).
Paket Private Trip merupakan tipe paket dimana peserta tamu khusus dalam 1 perahu yang terisi kelompok itu sendiri (tidak dicampur peserta lain), waktu kedatangan dan kepulangan bisa request akan tetapi untuk harga berbeda dari paket Open Trip.

[su_table]

No.JumlahHargaHarga
  Paket StandarPaket Cepat
1.2 OrangRp.2.100.000Rp.2.300.000
2.3 OrangRp.2.200.000Rp.2.400.000
3.4 OrangRp.2.300.000Rp.2.500.000
4.5 OrangRp.2.400.000Rp.2.600.000
5.6 OrangRp.2.500.000Rp.2.700.000
6.7 OrangRp.2.600.000Rp.2.800.000
7.8 OrangRp.2.700.000Rp.2.900.000
8.9 OrangRp.2.800.000Rp.3.800.000
9.10 OrangRp.2.900.000Rp.3.900.000

[/su_table]

Keterangan

  1. Paket Standar menggunakan kapal motor
  2. Paket Cepat menggunakan kapal speedboat

Jadwal Trip Pulau Tegal Mas dan pahawang (Start Ketapang)

08:00 -08:30 Kedatangan Peserta di dermaga Ketapang
08:30 -09:00 Briefieng dan Pembagian Alat Snorkeling, Pelampung
09:00 -10:00 Perjalanan Menuju Pulau Tegal Mas
10:00 -12:00 Hopping Island Tegal Mas (Kepiting Resort, Lombok Mas , Lombok Laut, Dll. )
12:00 -13:30 Isoma (Free Time ) Menuju Pulau Pahawang
13:30 -15:00 Snorkeling & Water Sport di Pahawang
15:30 -16:00 Menuju Pulau Kelagian
16:00 -16:30 Hopping Island Kelagian
16:30 -17:00 Perjalanan Kembali ke Dermaga Ketapang

Jika kamu ingin melihat video trip Tegal Mas dan Pahawang, tersedia dibawah ini, bantu subcribe ya

Galery Kegiatan Selama di Tegal Mas dan Pahawang

Jika kamu ingin merencanakan liburan ke Lampung, maka destinasi pulau tegal mas dan pulau pahawang adalah pilihannya, segera hubungi admin untuk video lebih lanjut

Salam,
Backpacker Lampung

15 Tempat Wisata Yang Hits Di Lampung

Hai guys taukah kamu bahwa Lampung memiliki potensi wisata yang luar biasa hampir semua ada di sana diantaranya mulai dari...

Keep exploring...

Paket Trip Wisata Pahawang Lampung

Backpackerlampung.com - Paket Trip wisata pahawang dan tegal mas lampung. Lampung, salah satu provinsi di Indonesia, merupakan tempat yang kaya akan keindahan alam. Salah...

15 Tempat Wisata Yang Hits Di Lampung

Hai guys taukah kamu bahwa Lampung memiliki potensi wisata yang luar biasa hampir semua ada di sana diantaranya mulai dari wisata alam dengan pantai gunung...

Places to travel

Private Trip Pahawang 2 Hari 1 Malam Vila Panggung AC

Open Trip Tegal Mas Lampung 1 Hari

Tegal Mas Lampung
RP. 250.000

Paket Open Trip Pulau Pahawang Lampung 1 Hari

Pahawang Lampung
Rp. 150.000

Related Articles

Paket Murah Trip Pahawang Lampung

Backpackerlampung.com | Pulau pahawang adalah pulau yang terteletak di kecamatan marga punduh kabupaten pesawaran...

Paket Murah Trip Tegal Mas Lampung

Backpackerlampung.com | Pulau Tegal Mas Lampung merupakan salah satu tempat wisata yang berada di...

Open Trip Tegal Mas Lampung – New Normal

BackpackerLampung.com | Menyusul akan kembali dibukanya tempat-tempat wisata lampung ditengah Pandemi menjalani istilah...

Paket Gathering Tegal Mas Lampung 2D1N

BackpackerLampung.com | Paket murah tour group/gathering ke pulau Tegal Mas Lampung (Paket Tour rombongan)...

Penginapan Villa di Pulau Tegal Mas Lampung

BackpackerLampung.com | Paket trip murah dan hemat pulau tegal mas Lampung. Pulau Tegal mas...

Paket Open Trip Pahawang Lampung Tahun Baru 2021 2D1N

Backpacker Lampung | Pulau Pahawang terletak di kecamatan punduh pidada pesawaran Lampung Selatan. Pulau...

Galeri Photo Dan Video Trip Tegal Mas

https://youtu.be/ICXktMY6mCs

Promo Agustus !! New Normal Open Trip Pahawang Lampung

BackpackerLampung.com | Paket murah dan hemat jalan-jalan pahawang lampung. Spesial promo hanya berlaku New...